Pilihan tempat makan semakin beragam di Yogyakarta, berwisata kuliner di Yogyakarta seakan tidak akan pernah habis.. Silih berganti tempat dan selera yang ditawarkan oleh banyak tempat kuliner memanjakan lidah kita. Salah satunya KAPULAGA resto yang terletak di Jl. Palagan setelah Hyatt masih ke Utara kurang lebih 200 meter dan belok ke kiri 10 meter.
Resto keluarga yang menawarkan menu pilihan keluarga dengan olahan rasa yang khas Kapulaga menjadikan kita selalu ingin dan ingin kembali untuk menyantap citarasa masakannya..
Menu selanjutnya adalah cap jay yang segar. Rasa gurih yang pas dengan jamur yang diolah bersama beberapa jenis sayuran menambah selera makan bagi kami sekeluarga.
Menu yang lain adalah SAPI LADA HITAM yang disajikan dalam pinggan panas bercampur rata dengan paprika dan bawang bombay yang memberi sensasi pedas manis, sangat cocok dipadu dengan cap jay yang rasanya gurih segar.. Hmmm...
Menu andalan lain yang sering kami pesan dan menjadi pilihan utama kita ke KAPULAGA adalah CUMI TELOR ASIN dan SAPO TAHU.. Selain itu untuk minuman dipihan ES BUAH dengan tambahan SODA PUTIH.. Hmmmm rasa yang benar-benar memanjakan lidah dan mak nyuusss versi pak Bondan..
Selamat mencoba ya, kalau mau reservasi bisa ke (0274)3000880.
ima-EP
Resto keluarga yang menawarkan menu pilihan keluarga dengan olahan rasa yang khas Kapulaga menjadikan kita selalu ingin dan ingin kembali untuk menyantap citarasa masakannya..
Menu di atas adalah menu pembuka yang sangat menantang.. TAHU GORENG ASIN yang digoreng asin dan ditaburi rempah-rempah yang menjanjikan rasa manis dan asin dalam satu hidangan olahan berbahan dasar tahu.. Satu porsi hanya untuk 2 orang saja pun itu rebutan untuk kami sekeluarga.
Menu selanjutnya adalah cap jay yang segar. Rasa gurih yang pas dengan jamur yang diolah bersama beberapa jenis sayuran menambah selera makan bagi kami sekeluarga.
Menu yang lain adalah SAPI LADA HITAM yang disajikan dalam pinggan panas bercampur rata dengan paprika dan bawang bombay yang memberi sensasi pedas manis, sangat cocok dipadu dengan cap jay yang rasanya gurih segar.. Hmmm...
Menu andalan lain yang sering kami pesan dan menjadi pilihan utama kita ke KAPULAGA adalah CUMI TELOR ASIN dan SAPO TAHU.. Selain itu untuk minuman dipihan ES BUAH dengan tambahan SODA PUTIH.. Hmmmm rasa yang benar-benar memanjakan lidah dan mak nyuusss versi pak Bondan..
Selamat mencoba ya, kalau mau reservasi bisa ke (0274)3000880.
ima-EP
Terima kasih ya atas diskonnya, kami sekeluarga akan selalu menyambangi tempat favo kami sekeluarga.. menu favorit kami yang lain : terong kecap dan es buah soda putih.. hmmmmm..
ReplyDeleteHmmm, yummy....
ReplyDelete